Evaluasi Akhir Laporan Keuangan Tahun 2019
SIDA Today 19 Maret 2020 08:57:30 WIB
Botodayaan (sida, today) - Pemerintah Kecamatan Rongkop Kabupaten Gunungkidul mengadakan Desk/Evaluasi Akhir Laporan Keuangan Pemerintah Desa Botodayaan Tahun Anggaran 2019 bertempat di Ruang rapat sementara Desa Botodayaan karena proses pengerjaan pembangunan rehab Aula Balai Desa, Rabu (18/09/2020).
Acara dibuka oleh Sekretaris Desa Botodayaan, Agung Priyatma Legawa dan dihadiri oleh Camat Rongkop, Agung Danarto, Sekcam, Petugas pemeriksa di Lingkungan Kecamatan Rongkop.
Untuk kelengkapan dokumen yang disiapkan desk adalah :
- BKU, Laporan Realisai Bulanan, SPJ, Buku Rekening, dll, terkait Keuangan
Kepala Desa Botodayaan, Bp. Wasija menyampaikan dengan adanya desk laporan ini diharapkan desa bisa mempersiapkan laporan atau tertib administrasi, baik kegiatan fisik maupun non fisik, juga berharap selalu ada pendampingan ke desa untuk untuk selalu komunikasi aktif, agar informasi terbaru dapat tersampaikan ke desa.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- RATUSAN KENDARAAN PEMUDIK MEMADATI JALAN KALURAHAN BOTODAYAAN
- PSMJ DAN PSM ADAKAN SYAWALAN RUTIN TAHUNAN
- JAMA'AH MASJID AR ROHMAN PAD.KARANG HALAL BIL HALAL HADIRKAN UST. SUGENG WIBOWO, S.Ag
- SUB KARANG TARUNA RAHMA PUTRA ADAKAN SYAWALAN DENGAN HIBURAN REOG
- MASYARAKAT PADUKUHAN CABE ADAKAN SYAWALAN
- KARANG TARUNA LOKA NAWASENA BOTODAYAAN ADAKAN TAKBIR KELILING
- KALURAHAN BOTODAYAAN ADAKAN SHOLAT IDUL FITRI DI 12 TITIK
LURAH BOTODAYAAN

INFOGRAFIS 2025
