Momentun Sumpah dan Pelantikan Pamong Kalurahan

SIDA Today 16 Juni 2020 08:30:18 WIB

Kegiatan Sumpah dan Pelantikan dilaksanakan dalam suasana adat Jawa bertempat di Balai Kalurahan Botodayaan Kapanewon Rongkop Kabupaten Gunungkidul, (Senin, 15/06/2020).

Berlangsung dengan hikmat saat Lurah membimbing Pengambilan Sumpah dan Melantik Pamong Kalurahan Botodayaan disaksikan Tamu undangan di ataranya hadir Bapak, Agung Danarto Panewu Rongkop, Babinsa, Bhabinkamtibmas, BPD dan undangan lainnya.

Perubahan Nomenklatur sesuai dengan Struktur Organisasi dan Tata Kerja Kalurahan diantaranya : untuk Sekretaris Desa menjadi Carik, Kaur. Umum menjadi Tata Laksana Kaur Perencanaan menjadi Pangripto Kaur Keuangan menjadi Danarta, Kasi. Pemerintahan menjadi Jagabaya, Kasi. Kesejahteraan menjadi Ulu-Ulu, Kasi. Pelayanan menjadi Kamituwa, Dukuh tetap menjadi Dukuh, dan Staf Pamong Kalurahan

Dalam acara tersebut berkenan memberikan sambutan pengarahan oleh Bapak Panewu Rongkop yang diantaranya menyampaikan bahwa Harapannya Pamong Kalurahan dapat meningkatkan kinerja dan Pengabdian kepada masyarakat Khusunya di Kalurahan Botodayaan

Acara ditutup dengan Do’a dipinpin oleh Bp. Aminudin Agung Nugroho, S.Ag. Semoga perubahan ini dapat menjadi sebuah momentum untuk menjadi lebih baik dan menuju Botodayaan CERIA.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

CAMPURSARI GUNUNGKIDUL

JADWAL SHOLAT INDONESIA

https://tafsirweb.com/jadwal-sholat

--- BOTODAYAAN CHANNEL ---

--------- DOKUMENTASI --------

-------------- TANGGAL --------------

Waktu di DI Yogyakarta:

- WAKTU INDONESIA BARAT -

--- APARATUR KALURAHAN ---