Sosialisasi Pelayanan dan Konsultasi Pajak Daerah
SIDA Today 17 Maret 2021 11:35:14 WIB
Suasana sosialisasi Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor bagi Lurah dan Kepala Dukuh di Wilayah Kapanewon Rongkop, bertempat di Aula Kapanewon Rongkop Kabupaten Gunungkidul.
SIDAToday (Botodayaan) - Samsat Gunungkidul bersama KPPD Kabupaten Gunungkidul, Satlantas Polres Gunungkidul dan PT Jasa Raharja Cabang D.I.Yogyakarta Wilayah Kerja Gunungkidul melakukan sosialisasi Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor bagi Lurah dan Kepala Dukuh di Wilayah Kapanewon Rongkop, bertempat di Aula Kapanewon Rongkop Kabupaten Gunungkidul, panitia tetap mengutamakan Protokol Covid-19. (Selasa, 16 Maret 2021)
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Musim Rejeki di Utara Karang, Petani Botodayaan Panen Kacang
- Karya Anak Desa, Solusi Petani: Bengkel Las Amanah Ciptakan Perontok Padi
- Basah oleh Hujan, Hangat oleh Kebersamaan: Kapolsek Baru Rongkop Temui Warga Sambilor
- Terima Kasih atas Amanah dan Kepedulian, Masjid As-Subhan Hampir Rampung
- Selamat Memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW
- Isra Mi’raj 1447 H, Pelayanan Kalurahan Botodayaan Dilanjutkan Senin Depan
- Langit Kelabu dan Hujan Lebat, Warga Botodayaan Diminta Tetap Waspada
INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT
CHANNEL BOTODAYAAN
LURAH BOTODAYAAN
INFOGRAFIS 2025



















