Hadir dan Saksikan Gelar Budaya Jogja di Kapanewon Rongkop
SIDA Today 24 Agustus 2022 11:30:45 WIB
Botodayaan (sida samekta) - Kalurahan Botodayaan menampilkan Seni Reog Sendang BUdoyo dari Padukuhan Bototlogo pada kegiatan Gelar Budaya Jogja di Kapanewon Rongkop besuk Pada Hari Rabu tanggal 30 Agustus 2022.
Kegiatan Gelar Budaya Jogja di Kapanewon Rongkop besuk Pada Hari Rabu tanggal 30 Agustus 2022 diantaranya :
- Thek-thek
- Reog
- Seni Tari
- Kethek ogleng
- Jathilan
- Hadroh
- langen Carito
- Kethoprak
Ulu-ulu Botodayaan, Bp. Ali Sudiyatno, mengatakan Kalurahan Botodayaan memiliki banyak potensi mulai dari seni budaya, ekonomi. Untuk seni budaya Kalurahan Botodayaan memiliki sejumlah grup kesenian tradisional mulai uyon-uyon, reog, jatilan dan campursari, wayang, kethoprak, dll. Di sektor ekonomi Botodayan memiliki sentra kerajinan, ada UMKM peyek hingga keripik, dan lain-lain. Tapi pada saat Gelar Budaya nanti yang akan ditampilkan yaitu Seni Reog yang berasal dari Padukuhan Bototlogo karena dari 8 kalurahan menampilakan kesenian yang berbeda-beda, di dalam gelar budaya ada beberapa pertunjukan seni tradisonal yang ditampilkan seperti jatilan, reog hingga campursari. Diharapkan dengan pertunjukan ini kesenian yang ada di masyarakat bisa dilestarikan dengan baik.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Musim Rejeki di Utara Karang, Petani Botodayaan Panen Kacang
- Karya Anak Desa, Solusi Petani: Bengkel Las Amanah Ciptakan Perontok Padi
- Basah oleh Hujan, Hangat oleh Kebersamaan: Kapolsek Baru Rongkop Temui Warga Sambilor
- Terima Kasih atas Amanah dan Kepedulian, Masjid As-Subhan Hampir Rampung
- Selamat Memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW
- Isra Mi’raj 1447 H, Pelayanan Kalurahan Botodayaan Dilanjutkan Senin Depan
- Langit Kelabu dan Hujan Lebat, Warga Botodayaan Diminta Tetap Waspada
INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT
CHANNEL BOTODAYAAN
LURAH BOTODAYAAN
INFOGRAFIS 2025















