Meraih Berkahnya Ramadhan dengan Buka Bersama – Pondok Pesantren Darush Sholihin Panggang

SIDA Today 13 Juni 2017 09:23:59 WIB

Masjid Al Furqon – Pondok Pesantren Darush Sholihin Panggang mengadakan Buka Bersama di Masjid Al Furqon Cabe Botodayaan Rongkop Tahun 1438 H (Senin, 12/06/2017)

 

BOTODAYAAN (SIDA) - Islam tidak boleh membiarkan umatnya hidup serba kekurangan melainkan dijadikan manusia itu menjadi mahluk yg hidup dalam keseimbangan antara keperluan duniawiyah dan ukhrawiyah. Karena itu hikmah puasa Ramadan secara kondusif melahirkan dua dimensi keberkahan kehidupan dunia dan akhirat.

 

Di bulan ramadhan yang penuh berkah ini kami Jamaah Masjid Al Furqon  menggelar buka bersama dari anak-anak hingga orangtua / santri TPA Baitul ‘Ilmi kurang lebih 150 jamaah, alhamdulillah atas rahmat dan kasih sayangnya kami menjalankan amanah para donatur dari Pondok Pesantren Darush Sholihin Panggang  yang menitipkan sebagian hartanya untuk acara buka bersama di Masjid Al Furqon Cabe Botodayaan Rongkop penyerahan donasi kepada pengurus Takmir Masjid Al Furqon diwakili sdr. Basito dan Bilal Wasiko yang terlaksana bebrapa waktu lalu bersamaan menghadiri Pengajian di Pondok Pesantren tersebut.

 

Kami ucapkan, jazakalloh khairon katsiron kepada seluruh donatur dari Pondok Pesantren Darush Sholihin Panggang yang memberikan donasi, semoga Alloh memberikan berlipat kebaikan di bulan penuh berkah ini aamiin ya robbal alamiin.

 

Lokasi buka bersama : Masjid Al Furqon Cabe Botodayaan Rongkop Gunungkidul

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

CAMPURSARI GUNUNGKIDUL

JADWAL SHOLAT INDONESIA

https://tafsirweb.com/jadwal-sholat

--- BOTODAYAAN CHANNEL ---

--------- DOKUMENTASI --------

-------------- TANGGAL --------------

Waktu di DI Yogyakarta:

- WAKTU INDONESIA BARAT -

--- APARATUR KALURAHAN ---