RAKOR PEMANGKU KEISTIMEWAAN

24 Agustus 2023 10:13:50 WIB

Hari ini bertempat di Pendopo Banglipuran Pemkal Botodayaan Yaitu Bpk. Lurah Botodayaan, Jagabaya, dan Ulu-ulu menghadiri Rapat Koordinasi Pemangku Keistimewaan.

Dalam Rakor ini Pemateri Pak Kris Dar DPMKP2KB, DPTR, dan  Kapanewon. Dengan materi yang perlu dipersiapkan antara lain :

  • Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan BKK Dana Keistimewaan TA 2023;
  • Daftar usulan kegiatan yang akan diusulkan melalui pendanaan SKK Dana Keistimewaan TA.2025;
  • Update Pamong Kalurahan dan Staf;
  • Dokumen Musyawarah Kalurahan ( Berita acara, Risalah, Muskal, dll )

Dan Materi yang akan dibahas pada Rakor Pemangku Keistimewaan ini antara lain :

  • Tahapan perencanaan Pembangunan Kalurahan.
  • Pengelolaan Aset Kalurahan
  • Pengawasan Kinerja Lurah dan Bamuskal
  • Pertanahan

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

APARATUR PEMERINTAH DESA