HARI JADI KE-269 DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA , KALURAHAN BOTODAYAAN ADAKAN MALAM TIRAKATAN

13 Maret 2024 08:22:52 WIB

Lurah Botodayaan Bapak Wasija, A.Md dan Ketua Bamuskal Bapak Suwadi, M.Pd

(SIDA).Dalam rangka hari jadi ke-269 Daerah Istimewa Yogyakarta Pemerintah Kalurahan Botodayaan menggelar malam tirakatan pada hari selasa 12 Maret 2023 mulai pukul 20.00 WIB yang bertempat di Balai Kalurahan Botodayaan.

Malam tirakatan ini di hadiri oleh Lurah,Pamong Kalurahan,Bamuskal,Lembaga Kalurahan, Babinsa,Babinkamtibmas dan Tokoh Masyarakat. Dalam kegiatan seluruh peserta Tirakatan melakukan zoom meeting dari kepatihan Yogyakarta untuk mendengarkan dan menyaksikan berbagai kegiatan diantaranya sambutan Gubernur DIY. Tepat pukul 22.00 WIB dilakukan Pemotongan tumpeng oleh Lurah Botodayaan Bapak Wasija,A.Md dan di Serahkan kepada Ketua Bamuskal Bapak Suwadi,M.Pd.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

CAMPURSARI GUNUNGKIDUL

JADWAL SHOLAT INDONESIA

https://tafsirweb.com/jadwal-sholat

--- BOTODAYAAN CHANNEL ---

--------- DOKUMENTASI --------

-------------- TANGGAL --------------

Waktu di DI Yogyakarta:

- WAKTU INDONESIA BARAT -

--- APARATUR KALURAHAN ---