Pengajian Karyawan Instansi Se-Kecamatan Rongkop
SIDA Today 10 Januari 2018 11:13:49 WIB
BOTODAYAAN (SID) – Pengajian Karyawan Instansi se Kecamatan Rongkop, Rabu (10/1/2018) di selenggarakan di Desa Botodayaan yang bertempat di Balai Desa putaran ke 60 dan pembicara Wakil Bupati Gunungkidul Dr. Imawan Wahyudi, M.Hum.
Yang hadir dalam acara ini Camat Rongkop, Kapolsek Rongkop, Babinkamtibmas, Kepala Desa se Kecamatan Rongkop, Kepala Sekolah Sekecamatan Rongkop, KUA dan Perangkat Desa Desa Botodayaan, dan Tamu undangan lainnya.
Kepala Desa Botodayaan selaku Ketua Penyelenggara menyampaikan selamat datang kepada Wakil Bupati Gunungkidul Dr. Imawan Wahyudi, M.Hum. selaku Pembicara Pengajian Rutin Instansi di Desa Botodayaan, sekaligus menyapaikan kegiatan desa kepada wakil bupati. dengan adanya pengajian bersama antar instansi Kecamatan Rongkop ke 60, ini untuk pembinaan mental serta evaluasi diri dalam melakukan segala aktifitas.
Pembicara dalam pengajian ini adalah Bpk. H. Imawan Wahyudi, mengambil materi yang intinya sebagai umat beragama untuk selalu menghargai waktu, menggunakan waktu semaksimal mungkin untuk melakukan hal-hal yang positif sehingga semua yang kita lakukan bisa bermanfaat bagi diri sendiri maupun orang lain, dan untuk tetap selalu menjalin hubungan yang baik antar sesama manusia maupun hubungan langsung dengan yang maha pencipta Alloh, Swt. dan memanfaatkan waktu untuk selalu berdo’a dan beribadah. Dilanjutkan berdo’a bersama
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Mitra BPS Gunungkidul Pantau Panen Padi Warga Botodayaan
- Sambut Hari Jadi Botodayakan ke-110, Karawitan Ngudi Laras Terus BerlatihSambut Hari Jadi Botodayaan
- Sambut Hari Jadi Botodayakan ke-110, SDN Botodayakan Latihan Drumband
- Anak TK Anaprasa Ikuti Jalan Sehat Bersama Guru
- Mushola Rohman Padukuhan Cabe Mulai Pengecoran Rangka Atap Kubah
- Hujan Deras Picu Genangan di Ladang Warga Bulak Ledok Jati
- Inovasi Sederhana Terus Lahir Dari Masyarakat Desa
INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT
CHANNEL BOTODAYAAN
LURAH BOTODAYAAN
INFOGRAFIS 2025




















