Pengawalan Penggunaan Dana Desa Oleh Babinkamtibmas
Operator 18 September 2019 11:03:17 WIB
Botodayaan(SIDA) Rabu 17 September 2019 Babinkamtibmas Desa Botodayaan Bapak Sugiharto, S. E mengadakan monitoring dan pengawalan pengunaan Dana Desa Botodayaan. Dalam monitoring tersebut di dampingi Kasi Kesra Desa Botodayaan Bapak Ali Sudiyatno dan TPK.
Monitoring ini merupakan tugas dan tanggung jawab Polri dalam pengawasan dan pengawalan penggunaan Dana Desa agar tidak bocor. Imbuh Bapak Sugiharto, SE saat di temui tim SIDA di sela -sela monitoring tersebut.
Dalam kesempatan tersebut juga di pasang papan informasi kegiatan sebagai bukti pemerintah Desa Botodayaan terbuka berkaitan dengan penggunaan Dana Desa.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SOSIALISASI DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN
- RAKOR SENINAN PAMONG KALURAHAN BOTODAYAAN
- APEL RUTIN SENIN PAGI
- RATUSAN KENDARAAN PEMUDIK MEMADATI JALAN KALURAHAN BOTODAYAAN
- PSMJ DAN PSM ADAKAN SYAWALAN RUTIN TAHUNAN
- JAMA'AH MASJID AR ROHMAN PAD.KARANG HALAL BIL HALAL HADIRKAN UST. SUGENG WIBOWO, S.Ag
- SUB KARANG TARUNA RAHMA PUTRA ADAKAN SYAWALAN DENGAN HIBURAN REOG
LURAH BOTODAYAAN

INFOGRAFIS 2025
