PemDes Botodayaan dan BPD adakan Pembahasan RKPDes Tahun 2020
Operator 23 Oktober 2019 10:42:46 WIB
Botodayaan(SIDA).Setelah masuk di semester 2 tahun 2019 Pemerintah Desa Botodayaan bersiap menyongsong kegiatan tahun 2020. Berkaitan dengan kegiatan tersebut Rabu ( 23-10-2019) Pemerintah Desa Botodayaan bersama mitranya BPD mengadakan pembahasan Renca Kerja Pemerintah Desa Botodayaan Tahun 2020.
Dalam sidang tersebut di hadiri Kades. Sekdes,Kasi dan Kaur, sementara dari BPD di hadiri ketua dan seluruh anggota. Dalan pemaparanya kepala Desa Botodayaan menyampaikan kebijakan proyeksi pendapatan untuk tahun 2020 . Dari hasil proyeksi yang di paparkan ada penurunan pendapatan Rp.58.826.000
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SOSIALISASI DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN
- RAKOR SENINAN PAMONG KALURAHAN BOTODAYAAN
- APEL RUTIN SENIN PAGI
- RATUSAN KENDARAAN PEMUDIK MEMADATI JALAN KALURAHAN BOTODAYAAN
- PSMJ DAN PSM ADAKAN SYAWALAN RUTIN TAHUNAN
- JAMA'AH MASJID AR ROHMAN PAD.KARANG HALAL BIL HALAL HADIRKAN UST. SUGENG WIBOWO, S.Ag
- SUB KARANG TARUNA RAHMA PUTRA ADAKAN SYAWALAN DENGAN HIBURAN REOG
LURAH BOTODAYAAN

INFOGRAFIS 2025
