Hama wereng menyerang, PPL Rongkop survei lokasi
SIDA Today 10 Maret 2020 10:42:20 WIB
Botodayaan (sida samekta, today) - Surve Lokasi tanaman padi yang terdampak hama wereng oleh PPL Kecamatan Rongkop, wilayah Desa Botodayaan, Bp. Supadi, di dampingi Sekretaris Desa, Bp. Agung Priyatma Legawa, dan Dukuh Padukuhan Bototlogo, Bp. Arif Munandar.
Hama wereng yang menyerang wilayah Ngingas diakui Dukuh Bototlogo, Botodayaan, Kecamatan Rongkop, Bp. Arif Munandar, Menurutnya, penyemprotan dilakukan lebih dari dua minggu lalu, tepat menjelang panen. Mengingat wilayah ngingas tersebut merupakan tanam paling awal, itu tergolong tanam dulu, tidak ada banjir sehingga pertumbuhan padi lebih baik, tetapi malah ada hama wereng yang menyerang” kata Arif Munandar saat dikonfirmasi, kemarin.
Meski penyemprotan sangat luas menurut dia, hama itu sampai membuat serangan berdampak signifikan. “Kemarin itu muncul populasi yang agak kecil, mengetahui itu kita lansung melakukan penyemprotan,tetapi tidak bisa teratasi” imbuh dia, pemimik lahan, Bp. Supri.
Langkah itu dilakukan supaya hama tersebut tak semakin menyebar. Mengingat di wilayah ngingas lain tanaman padi rata-rata masih berusia muda. “sudah kita sampaikan untuk antisipasi wereng, di setiap padukuhan lewat Rakor perangkat desa, melalui bapak dukuh dari 21 padukuhan, Khawatirnya ketika tikus mulai turun, jangan-jangan masih ada hama wereng. Pokoknya jangan sampai wereng tidak terdeteksi,” ungkap PPL. Bp. Supadi, wilayah Desa Botodayaan.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Musim Rejeki di Utara Karang, Petani Botodayaan Panen Kacang
- Karya Anak Desa, Solusi Petani: Bengkel Las Amanah Ciptakan Perontok Padi
- Basah oleh Hujan, Hangat oleh Kebersamaan: Kapolsek Baru Rongkop Temui Warga Sambilor
- Terima Kasih atas Amanah dan Kepedulian, Masjid As-Subhan Hampir Rampung
- Selamat Memperingati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW
- Isra Mi’raj 1447 H, Pelayanan Kalurahan Botodayaan Dilanjutkan Senin Depan
- Langit Kelabu dan Hujan Lebat, Warga Botodayaan Diminta Tetap Waspada
INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT
CHANNEL BOTODAYAAN
LURAH BOTODAYAAN
INFOGRAFIS 2025

.jpeg)
















