Berita

  • RAPAT KOORDINASI PERANGKAT DESA. KADES HIMBAU TINGKATKAN KEDISIPLINAN

    05 Juni 2017 11:24:40 WIB SIDA Today
      BOTODAYAAN (SIDA) – Dalam rangka untuk meningkatkan koordinasi serta jalinan silaturami yang baik antar perangkat desa kembali Pemerintah Desa Botodayaan mengadakan Rapat Koordinasi Perangkat Desa yang biasa dilaksanakan tiap bulannya, hari ini Senin (5/6/2017) pagi di Ruang Pertemuan Kantor ..selengkapnya

  • Safari Romadhon ke -3

    02 Juni 2017 21:18:44 WIB SIDA Today
    Safari Romadhon ke -3
      BOTODAYAAN (SIDA) Safari ke-3 dilaksanakan di Masjid Padukuhan Kenteng dan Padukuhan Kembang, Agenda Rutin pemerintah Desa untuk kegiatan di Bulan Ramadhan ini yaitu  untuk Kelompok 1 yang bersama Kepala Desa Botodayaan Wasija, A.Md, di Masjid Al Mutaqin Padukuhan Kembang, dan di Masjid Al ..selengkapnya

  • E-KTP sebenarnya perlu diperpanjang atau tidak, kok ada tanggal kadaluarsanya?

    02 Juni 2017 10:39:04 WIB SIDA Today
     E-KTP sebenarnya perlu diperpanjang atau tidak, kok ada tanggal kadaluarsanya?
    E-KTP masa berlakunya seumur hidup adalah benar, sepanjang tidak ada perubahan elemen data dalam KTP elektronik (KTP-el) tersebut. Antara lain perubahan status, perubahan nama, perubahan alamat, penambahan gelar, perubahan jenis kelamin baik yang sudah diterbitkan maupun yang akan diterbitkan. Jadi, ..selengkapnya

  • Safari Tarawih yang Ke 2 di Masjid Al Furqon Cabe dan Ar Rohman Karang

    02 Juni 2017 09:42:32 WIB SIDA Today
    Safari Tarawih yang Ke 2 di Masjid Al Furqon Cabe dan Ar Rohman Karang
    BOTODAYAAN (SIDA) Agenda Rutin pemerintah Desa untuk kegiatan di Bulan Ramadhan yaitu Safari Tarawih ke Masijid di Padukuhan se Desa Botodayaan yang Ke 2 ini berlokasi di Masjid Al Furqon Padukuhan Cabe untuk Kelompok 1 yang bersama Kepala Desa Botodayaan Wasija, A.Md, dan di Masjid Arrohman Padukuhan ..selengkapnya

  • Kegiatan Bulan Bhakti Gotong Royang di Padukuhan Bototlogo

    31 Mei 2017 08:40:29 WIB SIDA Today
    persiapan cor rabat Padukuhan Bototlogo   Kegiatan Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) XIX dan Peringatan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke 45 tahun 2017 mengambil tema :               “ Dengan Bulan Bakti Gotong Royong ..selengkapnya

  • Agenda Rutin Bulan Ramadan Pemerintah Desa

    30 Mei 2017 08:52:15 WIB SIDA Today
    Agenda Rutin Bulan Ramadan Pemerintah Desa
    BOTODAYAAN (SIDA SAMEKTA) – Sudah menjadi agenda rutin setiap Ramadan, Pemerin­tah Desa (Pemdes) Botodayaan, Kecamatan Rongkop, Kabupaten Gunungkidul, menjadwal­kan kegiatan Safari Tarawih Keliling (Tar­ling). Kegiatan yang dilaksanakan di 22 masjid Desa Botodayaan ini diikuti masyarakat ..selengkapnya

  • TIM SAFARI TARAWIH BULAN SUCI RAMADHAN TAHUN 2017 M/ 1438 H

    29 Mei 2017 10:00:16 WIB SIDA Today
    TIM SAFARI TARAWIH  BULAN SUCI RAMADHAN TAHUN 2017 M/ 1438 H
    BOTODAYAAN (SIDA SAMEKTA) : Dalam Rangka menghadapi Bulan Suci Ramadhan tahun 2017 M/1438 H Pemerintah Desa Botodayaan mengadakan kegiatan Safari Tarawih Keliling ke 22 Masjid di wilayah Desa Botodayaan. Tim tersebut dari unsur Perangakat Desa, BPD, tokoh Agama dan Takmir Masjid dibagi menjadi 2 Kelompok ..selengkapnya

  • PELEPASAN SISWA KELAS VI SDN BOTODAYAAN

    26 Mei 2017 11:22:56 WIB SIDA Today
    PELEPASAN SISWA KELAS VI SDN BOTODAYAAN
    BOTODAYAAN (SIDA SAMEKTA) Pelepasan Siswa Kelas VI SDN Botodayaan Tahun 2017 telah berlangsung pada hari Jum'at, 26 Mei 2017 bertempat di Aula SD yang dihadiri oleh, Kepala UPT TK/SD Kecamatan Rongkop, Kepala Desa Botodayaan, Komite sekolah, Wali Murid kelas 1-5, Guru Karyawan dan Siswa, Pada tahun ini ..selengkapnya

Pencarian

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

CAMPURSARI GUNUNGKIDUL

JADWAL SHOLAT INDONESIA

https://tafsirweb.com/jadwal-sholat

--- BOTODAYAAN CHANNEL ---

--------- DOKUMENTASI --------

-------------- TANGGAL --------------

Waktu di DI Yogyakarta:

- WAKTU INDONESIA BARAT -

--- APARATUR KALURAHAN ---