BIMTEK ARSIP KALURAHAN BOTODAYAAN
Si Ceria, 20 Februari 2025 11:01:11 WIB
Artikel Terkini
-
Pak Kuat, New Normal Tetap Jaga POSKO Relawan COVID-19
02 Juli 2020 10:09:46 WIB SIDA Todayjadwal rutin jaga Posko Relawan Covid 19 Kalurahan Botodayaan Kapanewon Rongkop Kabupaten Gunungkidul, tetap dilakukan sebelum Pemerintah menyatakan bebas dari wabah Covid-19. Terlihat Bp. Kuat, Bp. Selo, Bp. Sukim, Bp. Nurul, Bp. Slamet melaksanakan tugas piket dengan menjaga di Posko relawan (Rabu... ..selengkapnya
-
Bp. Tujio Monitoring Potensi Desa
02 Juli 2020 10:04:06 WIB SIDA TodayMonitoring di laksanakan oleh Bp. tujio dari BPS Kabupaten Gunungkidul untuk menggali data Potensi Desa/Kelurahan, di sambut langsung oleh Cari Botodayaan Bp. Agung Priyatma Legawa. (Rabu/01/07/2020). "Monitoring kami lakukan untuk mengupdate data Desa/Kalurahan apakah ada perubahan atau tidak, sehi... ..selengkapnya
-
Disela-sela Kesibukan Pertanian, Tetap Bermain Bola Voli
02 Juli 2020 10:03:34 WIB SIDA TodayDisela kesibukan pertanian anak-anak padukuhan cabe bergabung dengan padukuhan kerjo melakukan aktifitas olahraga, berlangsung lawatan olahraga melawan anak-anak Desa Pringombo, (Rabu,01/07/2020). saat ditemui, salat satu pemain dari Tunas Jaya mengatakan, "kegiatan rutinitas ini terus kami lakukan ... ..selengkapnya
-
Dirgahayu ke 74 Bhayangkara, Kamtibmas Kondusif, Masyarakat Semakin Produktif
01 Juli 2020 10:05:47 WIB SIDA TodaySETIAP tanggal 1 Juli, Bangsa Indonesia memperingati hari lahirnya Korp Kepolisian Republik Indonesia, yang sering kita kenal dengan istilah Hari Bhayangkara. Peringatan pada Tahun 2020 ini mengambil tema, "Kamtibmas Kondusif, Masyarakat Semakin Produktif". Seperti Babinkamtibmas Polsek Rongkop Kalu... ..selengkapnya
-
Panwaslu dan PPS Bersinergi Demi Gunungkidul
30 Juni 2020 09:47:42 WIB SIDA TodayDalam rangka pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Gunungkidul yang di gelar pada tanggal 9 Desember 2020, ada beberapa tahapan yang harus dilalui dari verifikasi faktual ke lapangan, pencermatan DPS,DPT, APK dll. Panwas Kalurahan Botodayaan Bp. Candra Irawan mengungkapkan "Bahwa kami be... ..selengkapnya
-
Panduan Ibadah Sholat Idul Adha di saat Pandemi Covid-19 di Daerah Istimewa Yogyakarta
30 Juni 2020 09:37:31 WIB SIDA TodayPenyembelihan hewan qurban dilakukan pada hari Raya Idul Adha (10 Zulhijah), setelah sholat Id dan selama tiga hari tasyrik, yaitu 11, 12, dan 13 Zulhijah. Di luar waktu tersebut, penyembelihan hewan untuk diberikan kepada banyak orang tidak dianggap sebagai qurban. Saat pandemi virus corona (COVID-... ..selengkapnya
-
PPS Terapkan Protokol Kesehatan Sebelum Verifikasi Faktual
30 Juni 2020 09:22:32 WIB SIDA TodayDengan adanya Virus Covid-19 ini yang masih belum dinyatakan hilang dari peredaran sebelum pelaksanaan verifikasi Panitia Pemungutan Suara (PPS) Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Tahun 2020, juga melakukan Protokol Kesehatan dengan mendeteksi suhu badan kepada calon pemilih yang masuk da... ..selengkapnya
-
PPS Verifikasi Faktual ke Lapangan
30 Juni 2020 09:05:56 WIB SIDA TodayDalam rangka pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Gunungkidul yang di gelar pada tanggal 9 Desember 2020, Setelah selesainya Bimtek bersama PPK Kapanewon Rongkop Kabupaten Gunungkidul dalam rangka verifikasi faktual, tahapan selanjutnya verifikasi faktual ke lapangan, PPS Kal... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SOSIALISASI DINAS PETERNAKAN DAN KESEHATAN HEWAN
- RAKOR SENINAN PAMONG KALURAHAN BOTODAYAAN
- APEL RUTIN SENIN PAGI
- RATUSAN KENDARAAN PEMUDIK MEMADATI JALAN KALURAHAN BOTODAYAAN
- PSMJ DAN PSM ADAKAN SYAWALAN RUTIN TAHUNAN
- JAMA'AH MASJID AR ROHMAN PAD.KARANG HALAL BIL HALAL HADIRKAN UST. SUGENG WIBOWO, S.Ag
- SUB KARANG TARUNA RAHMA PUTRA ADAKAN SYAWALAN DENGAN HIBURAN REOG
LURAH BOTODAYAAN

INFOGRAFIS 2025
