KPU GUNUNGKIDUL MULAI DISTRIBUSIKAN KOTAK SUARA KE PPS
, 25 November 2024 14:59:26 WIB
(SIDA) Senin, 25 Nopember 2024 KPU Gunungkidul mulai distribusikan kotak suara ke tingkap PPS. Untuk Kalurahan Botodayaan kotak suara tiba di gudang PPS pukul. 12.30 Wib dengan pengawalan ketat dari pihak Kepolisian dan TNI . setelah penyerahan kotak suara oleh PPK Rongkop yang mewakili KPU gunungkidul Kotak suara langsung di masukan ke gudang. Untuk kalurahan Botodayaan menerima 10 Kotak suara dan 40 Bilik untuk 10 TPS. Rencana untuk pendistribusian dari tingkat PPS ke TPS akan dilaksanakan hari selasa, 26 Nopember 2024 sekitar pukul 10.00 WIB.
Artikel Terkini
-
PEMBINAAN KESEHATAN LANSIA
02 Mei 2017 10:41:50 WIB Operator
-
Pentas Roeg Among Putro Botodayaan
26 April 2017 10:14:37 WIB Operator
-
SIDA SAMEKTA Menuju Masyarakat Gunungkidul Sejahtera
25 April 2017 10:56:53 WIB SIDA Today
-
PELATIHAN APARATUR PEMERINTAH DESA
25 April 2017 10:10:19 WIB SIDA Today
-
SDN Botodayaan memperingati Hari Kartini Tahun 2017
21 April 2017 10:38:29 WIB SIDA Today
-
Pembuatan e-KTP Baru
21 April 2017 10:01:26 WIB SIDA Today
-
PEMBAGIAN RASTRA OLEH PEMERINTAH DESA
20 April 2017 09:07:41 WIB SIDA Today
-
INFOGRAFIK APBDesa BOTODAYAAN TAHUN 2017
19 April 2017 08:31:47 WIB SIDA Today
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |