Berita

  • KPU BUKA PENDAFTARAN PPS PILKADA 2020

    17 Februari 2020 11:22:08 WIB SIDA Today
    KPU BUKA PENDAFTARAN PPS PILKADA 2020
    Sida Samekta ( Botodayaan )- Setelah melakukan perekrutan Panitia Pemilihan Kecamatan Selesai di laksanakan, Komisi Pemilihan Umum kabupaten Gunungkidul mulai melaksanakan tahapan Perekrutan Panitia Pemungutan Suara . Pendaftaran PPS di mulai tanggal  18-24 Februari 2020. di kantor kecamatan   ..selengkapnya

  • Wajah Baru Ruang Pelayanan Desa Botodayaan

    17 Februari 2020 09:59:34 WIB Operator
    Wajah Baru Ruang Pelayanan Desa Botodayaan
    Tampilan ruangan di Pelayanan desa Botodayaan, terlihat seorang warga sedang mencari pelayanan yang sedang menunggu untuk dilayani oleh Petugas Pelayanan Umum. Sida Samekta (Botodayaan) - Terlihat berbeda di Ruang Pelayanan Umum Desa Botodayaan di Tahun 2020 dengan tahun sebelumnya, ruangan ini di design ..selengkapnya

  • Mari membantu sukseskan SP2020 untuk Mencatat Indonesia

    17 Februari 2020 09:45:55 WIB Operator
    Mari membantu sukseskan SP2020 untuk Mencatat Indonesia
    Sida Samekta (Botodayaan) - Dalam rangka sensus penduduk  2020 atau #MencatatIndonesia mari kita bersama-sama membantu Pemerintah mensukseskan kegiatan ini guna mencatat penduduk di seluruh Indonesia baik secara Online maupun Ofline dengan menyiapkan data, berikut tata cara sensus penduduk online  ..selengkapnya

  • JUM'AT PAGI PERANGKAT DESA BOTODAYAAN ADAKAN HAFALAN AL QUR'AN

    14 Februari 2020 14:07:42 WIB SIDA Today
    JUM'AT PAGI PERANGKAT DESA BOTODAYAAN ADAKAN HAFALAN  AL QUR'AN
    Kegiatan hafalan Al Qur'an Perangkat Desa Sida Samekta ( Botodayaan )-Untuk meningkatkan hafalan yang telah di miliki Perangkat Desa Botodayaan, Kepala Desa Botodayaan Bapak Wasija membuat terobosan setiap Jum'at adakan Semaan Al Qur'an  dan hafalan  surat -surat pendek bagi perangkat Desa ..selengkapnya

  • JADI KHOTIB SHOLAT JUM'AT DI MASJID AS SUBHAN KADES BOTODAYAAN AJAK JAMA'AH HIDUPNYA UNTUK IBADAH

    14 Februari 2020 13:43:32 WIB SIDA Today
    JADI KHOTIB SHOLAT JUM'AT  DI MASJID AS SUBHAN KADES BOTODAYAAN AJAK JAMA'AH HIDUPNYA UNTUK IBADAH
    Masjid As Subhan Botolor Sida Samekta ( Botodayaan )- Sebagai ajang silaturahmi dan mempererat tali persaudaraan antara pemerintah Desa Botodayaan dan Jama'ah Masjid, Pemerintah Desa Botodayaan adakan safari sholat jum'at ke masjid masjid se Desa Botodayaan. Jum'at (14/02/2020 ) yang menjadi tempat safari ..selengkapnya

  • BUMDes BAROKAH ADAKAN RAT TUTUP BUKU TAHUN 2019

    13 Februari 2020 13:24:45 WIB SIDA Today
    BUMDes BAROKAH ADAKAN RAT TUTUP BUKU TAHUN 2019
    RAT BUMDes BAROKAH Sida Samekta ( Botodayaan )- Sebagai lembaga keuangan yang  mendapat kuncuran dana dari APBDes Badan Usaha Milik Desa wajib melakukan pelaporan kepada masyarakat salah satunya dengan Rapat Anggota Tahunan. BUMDes Barokah yang merupakan Badan keuangan milik pemerintah Desa Botodayaan ..selengkapnya

  • BKAD ADAKAN SOSIALISAI PBB P-2 TAHUN 2020

    13 Februari 2020 12:58:44 WIB SIDA Today
    BKAD ADAKAN SOSIALISAI PBB P-2 TAHUN 2020
    Suasana sosialisasi PBB P-2 Kec.Rongkop Sida Samekta ( Botodayaan )-Keberlangsungan dan keberhasilan berbagai program pembangunan serta pelayanan publik, salah satunya ditentukan oleh penerimaan sektor Pajak sebagai salah satu sumber pembiayaannya. Untuk itu, pajak memegang peranan sangat penting dalam ..selengkapnya

  • DESA BOTODAYAAN BENTUK FKPM

    13 Februari 2020 08:28:05 WIB SIDA Today
    DESA BOTODAYAAN BENTUK FKPM
    Sida Samekta ( Botodayaan )- Dalam upaya untuk mencegah permasalahan yang timbul di masyarakat berkembang sampai di ranah hukum, Pemerintah Desa Botodayaan sesuai himbauan dari Kepolisian Sektor Rongkop Desa untuk membentuk Forum Kemitraan Polisi dan Masyarakat. Forum ini di bentuk dari unsur pembina ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

LURAH BOTODAYAAN

INFOGRAFIS 2025

PEMKAL BOTODAYAAN 2025

CAMPURSARI GUNUNGKIDUL

JADWAL SHOLAT INDONESIA

https://tafsirweb.com/jadwal-sholat

BOTODAYAAN CHANNEL

DOKUMENTASI

---------- TANGGAL ----------

Waktu di DI Yogyakarta:

- WAKTU INDONESIA BARAT -