(SIDA) Dinas Perindustrian Kabupaten Gunungkidul pada hari Jum'at, 22 Nopember mengadakan sosialisasi Pengurusan NIB bagi UMKM di Kalurahan Botodayaan. Hadi dalam kegiatan tersebut Sub Koordinator pengembangan usaha Bapak Riyadi, SE yang mewakili Kepala Dinas Perindustrian. Dalam sambutanya Bapak Riyadi mengajak UMKM di Kalurahan Botodayaan untuk mengurus NIB yang gunanya untuk melegalkan usaha.

Artikel Terkini

  • RAKOR MENGURANGI STUNTING SE KAPANEWON RONGKOP

    28 Agustus 2023 12:11:34 WIB
    RAKOR MENGURANGI STUNTING SE KAPANEWON RONGKOP
    Dengan perwakilan dari masing masing Kalurahan se Kapanewon Rongkop di Balai Kalurahan Botodayaan melaksanakan Rakor untuk penggunaan aplikasi dan pembahasan tentang pencegahan atau pengurangan stunting di Kabupaten Gunungkidul.... ..selengkapnya

  • RAKOR KADER POSYANDU

    25 Agustus 2023 10:32:42 WIB
    RAKOR KADER POSYANDU
    ... ..selengkapnya

  • RAKOR PEMANGKU KEISTIMEWAAN

    24 Agustus 2023 10:13:50 WIB
    RAKOR PEMANGKU KEISTIMEWAAN
    Hari ini bertempat di Pendopo Banglipuran Pemkal Botodayaan Yaitu Bpk. Lurah Botodayaan, Jagabaya, dan Ulu-ulu menghadiri Rapat Koordinasi Pemangku Keistimewaan. Dalam Rakor ini Pemateri Pak Kris Dar DPMKP2KB, DPTR, dan  Kapanewon. Dengan materi yang perlu dipersiapkan antara lain : Evaluasi P... ..selengkapnya

  • KIRAB BUDAYA KAPANEWON RONGKOP

    21 Agustus 2023 19:10:53 WIB
    KIRAB BUDAYA KAPANEWON RONGKOP
    Setelah memperingati Hari Kemerdekaan RI KE-78 Kapanewon Rongkop hari ini mengadakan kegiatan Kirab Budaya dari masing masing Kalurahan. Dan Kalurahan Botodayaan juga menampilkan beberapa seni, budaya, olahraga dan kegiatan pada Kirab Budaya ini. Ada Jathilan Padukuhan Kerjo, Thoklik Padukuhan Cabe,... ..selengkapnya

  • LATIHAN SEPAK BOLA PAMONG BOTODAYAAN

    18 Agustus 2023 20:04:52 WIB
    LATIHAN SEPAK BOLA PAMONG BOTODAYAAN
    Sore tadi Pamong Kalurahan Botodayaan mengadakan latihan Sepak Bola untuk meningkatkan kekompakan melalui kegiatan olah raga salah satunya Sepak Bola. Dengan penuh semangat berlari tanpa kenal lelah untuk saling memperebutkan bola dengan berbagai jurus andalan masing masing. Kata Pak Kumis " ternyat... ..selengkapnya

  • RAKOR KADER POSYANDU

    18 Agustus 2023 12:44:53 WIB
    RAKOR KADER POSYANDU
    Rapat koordinasi Kader Posyandu Kalurahan Botodayaan.  ... ..selengkapnya

  • DIRGAHAYU RI KE -78 SEMANGAT INDONESIA MAJU

    17 Agustus 2023 07:22:51 WIB
    DIRGAHAYU RI KE -78 SEMANGAT INDONESIA MAJU
    MERDEKA!!! MERDEKA!!! MERDEKA!!! HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE-78 TERUS MELAJU UNTUK INDONESIA MAJU... SEMANGAT.. MERDEKA... MERDEKA... MERDEKA...  ... ..selengkapnya

  • MALAM TIRAKATAN HARI KEMERDEKAAN REBUBLIK INDONESIA KE-78

    16 Agustus 2023 22:37:28 WIB
    MALAM TIRAKATAN HARI KEMERDEKAAN REBUBLIK INDONESIA KE-78
    Malam tirakatan 17 Agustus, hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 di Balai Kalurahan Botodayaan untuk mengenang, mendoakan, dan memaknai Kemerdekaan atas jasa para Pejuang Kemerdekaan Indonesia. Dengan rangkaian acara pembukaan, do'a, pendalaman kemerdekaan dengan sajak, mengheningkan cipta, pe... ..selengkapnya

Pencarian

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

CAMPURSARI GUNUNGKIDUL

JADWAL SHOLAT INDONESIA

https://tafsirweb.com/jadwal-sholat

--- BOTODAYAAN CHANNEL ---

--------- DOKUMENTASI --------

-------------- TANGGAL --------------

Waktu di DI Yogyakarta:

- WAKTU INDONESIA BARAT -

--- APARATUR KALURAHAN ---